Sunday, May 3, 2009

LAHAN BIDANG KERJA

Dwi Nur
076484207 / IKOR 2007 / Kelas A

Alumni Program Studi S-1 Pendidikan Kesehatan dan Rekreasi telah mengisi berbagai bidang pekerjaan antara lain: Guru , TNI, POLRI, instruktur fitness SPA theraphy, tenaga maseur, wartawan olahraga, dan berbagai instansi lain baik pemerintah maupun swasta. Dengan usianya yang relatif paling muda di antara ke-tiga jurusan di FIK UNESA, maka sudah selayaknya jurusan ini lebih giat lagi menggandeng dunia usaha atau instansi luar dalam rangka mengembangkan prospek kerja dan kualitas kompetensi lulusannya.

1 comment:

  1. tapi klo menyryt saya masih sangat kurang sekali, seharusnya kita bekerja sama dengan pihak pemerintah setempat untuk lebih mengenalkan ikor kepada msyarakat dan membuat wadah atau organisasai atau lembaga yang didalamnya banyak sekali orang orang ikor yaang mana tujuanya adalah untuk memasyarakatkan olahraga dan mengolahragakan masyarakat dengan bgtu kita tuidak perlu khawatir dengan masa depan kita.

    ReplyDelete

Tuk Semua orang yang Ingin tau IKOR lebih dalam.